Laporan Pratikum Router Connection Sharing
LAPORAN PRATIKUM ROUTER CONNECTION SHARING Disusun Oleh : SONYA HASNA HAFIZAH 2101092021 PROGRAM STUDI D3 MANAJEMEN INFORMATIKA JURUSAN TEKNOLOGI INFORMASI POLITEKNIK NEGERI PADANG 2021/2022 I. Judul MIKROTIK ROUTER CONNECTION II. Tujuan · Dapat mengetahui dan memahami mikrotik router · Dapat mengetahui dan memahami mikrotik router connection · Dapat memahami kegunaan mikrotik router connection · Mampu membuat jaringan mikrotik router connection III. Bahan dan alat · PC/Komputer · Kabel Straight · Mikrotik Router IV. Landasan Teori MikroTik merupakan sebuah nama perusahaan Latvia yang berdiri pada tahun 1996 yang mengembangkan router dan sistem ISP nirkabel dan sekarang MikroTik dikenal sebagai perusahaan yang menyediakan hardware dan software untuk konektivitas internet di sebagian besar negara. Dilansir dari Domaines